[HIMATEKA NEWS) Sabtu, 4 Juli 2020.
Organisasi HIMATEKA kembali melakukan kegiatan MAKRAB yang bertemakan “ Mempererat Silaturahmi di Tengah Pandemi Covid-19 â€
MAKRAB II ini merupakan program kerja dari Departemen 4 (Departemen Humas dan Dokumentasi) yang diketuai oleh Eva Nisrina Mardhiyah. Pada kegiatan ini Akmal Imam Faisal dari angkatan 2018 sebagai Ketua Pelaksana.
Rangkaian acara dimulai pada pukul 19.30 WIB sampai 22.30 WIB dengan agenda :
Materi : Pentingkah Mahasiswa Berorganisasi ? oleh Ka Teguh Tri Prasetyo Games, Sharing I : Mahasiswa Menjadi Part Timer oleh Ka Gani Rafidianto, Sharing II : Tips dan Trik Menjadi Volunteer oleh Ka Novel
Sesi Tanya Jawab
Ngobrol-ngobrol Santai
Sing Together dan
Foto Bersama.
Tujuan dari Keakraban Online ini yakni Untuk meningkatkan peran serta Anggota HIMATEKA BEM FT-UMJ dalam membangun kualitas dan kuantitasnya, serta sebagai landasan silaturahmi sesama Anggota HIMATEKA BEM FT-UMJ ditengah pandemi Covid-19.
#MAKRAB
#KeakrabanOnline2020
#HIMATEKAFTUMJ
#HIMATEKAJAYA